Saturday, 14 February 2015

8 Makanan untuk Membentuk Otot Anda

membentuk otot tubuh
Memiliki otot yang besar, sehat dan atletis merupakan sebuah kebanggaan terutama bagi para pria. Beberapa wanita menilai otot pria yang besar, kekar dan terbentuk dengan bik sebagai sebuah keseksian. Ya, pria berotot terlihat lebih seksi dibanding pria yang kurus kering atau kegemukan. Maka melakukan latihan untuk membentuk otot tubuh menjadi penting.

Banyak orang melakukan latihan pembentukan otot tanpa memperhatikan makanan yang dikonsumsi. Dan itu salah besar. Selain latihan, kandungan nutrisi yang diasup oleh tubuh juga harus diperhatikan. Berikut ini beberapa jenis makanan dan minuman yang dapat membantu membentuk otot tubuh Anda.

Telur
Telur merupakan sumber protein yang baik karena kandungan protein di dalamnya memiliki kualitas yang sangat tinggi. Kuning telur mengandung vitamin B12 yang diperlukan tubuh untuk memecah lemak dan membantu pembentukan otot. Selain itu telur juga mengandung vitamin dan mineral, kaya akan riboflavin, folat, vitamin B6, B12, zat besi, dan fosfor.

Kacang Almond
Kacang almond mengandung alfatokoferol, yaitu bentuk terbaik dari vitamin E yang cepat diserap oleh tubuh. Vitamin E merupakan antioksidan yang berguna untuk mencegah radikal bebas setelah Anda berlatih, sehingga otot akan lebih cepat melakukan pemulihan dan pertumbuhan. Selain itu vitamin E yang terdapat pada almond dapat mencegah Anda dari penyakit kulit.

LIHAT JUGA : * Broker Forex OctaFX

                           * Broker Forex InstaForex

                           * Broker Forex FBS

                           * Panduan Deposit FBS Lewat Bank Lokal

                           * Peluang Usaha Murah

Ikan Salmon
Salmon kaya akan protein dan asam lemak Omega 3. Protein yang terdapat pada salmon baik untuk pertumbuhan otot. Sedangkan asam lemak Omega 3 berperan mengurangi kerusakan otot setelah Anda berlatih. Selain itu, asam lemak Omega 3 yang terdapat pada salmon juga dapat mengurangi risiko penyakit jantung dan diabetes.

Daging
Daging sapi adalah sumber utama zat besi dan seng, dua nutrisi penting untuk membentuk otot. Selain mengandung zat besi dan seng, daging sapi juga mengandung creatine yang berfungsi meningkatkan pasokan energi saat Anda berlatih.

Yogurt
Kombinasi protein dan karbohidrat yang terdapat dalam yogurt, baik untuk pemulihan dan pembentukan otot Anda. Tambahkan buah-buahan segar pada yogurt untuk mendapatkan tambahan vitamin dan mineral untuk membantu pembentukan otot Anda. Yogurt juga baik dikonsumsi bagi Anda yang memiliki masalah pencernaan.

Minyak Zaitun
Lemak tak jenuh tunggal yang terdapat pada minyak zaitun berperan mencegah kerusakan otot dengan menurunkan kadar tumor necrosis factor-alpha or TNF-α, yang dikaitkan dengan pembuangan otot dan kelelahan. Minyak zaitun dan lemak tak jenuh tunggal telah dikaitkan dengan mengurangi risiko penyakit jantung, kanker usus besar, diabetes dan osteoporosis.

Kopi
Kandungan kafein yang terdapat dalam kopi berguna untuk meningkatkan performa latihan. Sebuah penelitian menyatakan bahwa mengkonsumsi kopi sebelum latihan dapat meningkatkan kemampuan tubuh saat latihan sebanyak 9%. Kandungan kafein dalam kopi juga bisa digunakan untuk mencegah nyeri otot setelah latihan. Bahkan, peminum kopi dapat menurunkan risiko penyakit Parkinson sebesar 30% daripada yang tidak mengkonsumsi kopi.

Air
Otot Anda terdiri dari 80 persen air. Proses sintesis protein pada tubuh terjadi pada tingkat yang lebih tinggi dalam sel otot yang terhidrasi dengan baik, dibandingkan dengan sel dehidrasi. Minum air sebanyak 8-9 gelas per hari dapat mengurangi risiko serangan jantung hingga 54%.

Oke, jadi selain latihan proses membentuk otot tubuh Anda juga perlu mengkonsumsi makanan yang mengandung nutrisi tinggi agar semuanya lancar.

Related Posts:

  • Raspberry Untuk Kesuburan Pria Studi baru menemukan raspberry sangat baik buat pria yang ingin menjadi ayah. Buah jenis berry ini mengandung vitamin C tingkat tinggi, nutrisi penting bagi kesuburan pria, dan magnesium yang terlibat dalam produksi testot… Read More
  • Daftar Faskes Tingkat 1 BPJS Puskesmas dan Rumah Sakit Jakarta Selatan Daftar Faskes Tingkat 1 Jakarta Selatan – BPJS menyiapkan Fasilitas Kesehatan Puskesmas dan Rumah Sakit di Jakarta Timur, Jakarta Pusat, Jakarta Barat, Jakarta Selatan dan Kepulauan Seribu.Guna meningkatkan kualitas pelaya… Read More
  • Manfaat Minyak ZaitunManfaat Minyak Zaitun. Minyak zaitun hasil olah buah zaitun menjadi ekstrak yang mempunyai segudang khasiat untuk kesehatan tubuh dan kecantikan baik digunakan secara internal maupun eksternal. Berbagai perusahaan yang ber… Read More
  • HEBAT! Cara Ini Mampu Mengeluarkan dahak Balita Anda! Punya Balita yang mulai aktif sungguh sesuatu yang sangat diharapkan oleh orang tua manapun. Melihatnya lincah dan tertawa gembira adalah momen-momen yang selalu ditunggu setiap orang tua.Namun, apabila dia mulai terserang … Read More
  • Tips agar tidak gampang jatuh sakit Pola makan dan latihan fisik yang Anda terapkan setiap hari memainkan peran penting dalam memperkuat sistem kekebalan tubuh. Nah, supaya tidak gampang sakit, berikut adalah enam tips sehat untuk Anda. Yuk kita simak bersam… Read More

0 comments:

Post a Comment

Buah & Sayuran

Categories

100% Terbukti Paling Ampuh Sembuhkan Kanker Lambung Secara Alami Sampai Tuntas Alternatif Alzheimer Ambeien Aneka Ramuan Artikel Bau Badan Bau Mulut Bawang Putih Begadang Berita Biologi Buah-Buahan Cacingan Cara dan tips Depresi Detoks Diabetes Diabetes melitus Diare Diet Digestive System Fisika Flu Gagal Ginjal Gangguan Atau Penyakit Gaya Hidup Health Sense Herbal Hidup Sehat Hipertensi IPA Ibu dan Anak Info Kesehatan Jantung Jerawat Kandungan Kanker Kanker Payudara Kecantikan Kehamilan Kelompok I (Proses Pencernaan di Lambung Usus dan Anus) Kelompok III (Proses Pencernaan Protein dan Karbohidrat) Kencing Manis Kesehatan Jantung Kesehatan Kulit Kesehatan Tubuh Kesehatan Wanita Ketombe Khasiat Tanaman Kulit Lemak Lemak Trans Lembur Lidah Maag Makanan Makanan & Minuman Makanan Sehat Manfaat Buah Obat Alami Obat Demam Rematik Obat Gondok Obat Kanker Lambung Olahraga Osteoporosis Otak Pengobatan Penuaan Penyakit Penyakit Akibat Kerja Penyakit Dalam Penyakit Kulit Penyakit Payudara Penyakit asam urat Penyakit maag Penyakit tipes Penyerapan Pernafasan Pola Hidup Sehat Proetein Psikologi Qnc jelly gamat Ragam Penyakit Rambut Rematik Sariawan Seksologi Sinusitis Sistem Pencernaan pada Ruminansia Stroke Susu TBC Tahi Lalat Tanaman Obat Tanya Jawab Telur Terbukti Paling Ampuh Mampu Sembuhkan Penyakit Gondok / Struma / Pembesaran Kelenjar Tiroid Secara Alami Terbukti Paling Ampuh Sembuhkan Demam Rematik Secara Alami Tidur Tipes Tips Kecantikan Tips Kesehatan Tips Sehat Tips makanan sehat Tips! Tradisonal Umum Varises Vitamin Wanita anak anemia cara mencegah miom cara mencegah penyakit uci uci cara mengatasi abses anus cara mengatasi ginjal cara mengatasi ginjal bengkak sebelah kanan cara mengatasi infeksi telinga yang aman cara mengatasi kista saat hamil cara menghilangkan penyakit miom dengan aman dan tanpa operasi cara mengobati ginjal bengkak kanan dan kiri alami cara mengobati penyakit ginjal cara menyembuhkan penyakit ginjal cara menyembuhkan abses anus cara menyembuhkan infeksi telinga ampuh cara order qnc cara pemesanan qnc gaya hidup sehat gejala gejala penyakit infeksi telinga yang harus di waspadai gejala penyakit jantung yang harus di waspadai gigi kesehatan kesehatan anak kimia konsultasi penyakit uci uci kulit-kecantikan lain-lain musim hujan obat abses anus tanpa operasi obat alami kanker kelenjar getah bening obat alami kista payudara saat hamil obat alami penyakit miom obat diabetes kering obat ginjal bengkak sebelah kanan alami obat herbal abses anus obat herbal kanker kelenjar getah bening alami obat herbal tbc anak obat kanker kelenjar getah bening tanpa operasi obat pneyakit ginjal obat tbc anak alami obat tbc anak balita obat tbc anak menahun obat tbc anak menular obat tbc anak yang aman obat tbc buat anak obat tbc kelenjar anak obat tradisional ginjal bengkak sebelah kanan obat tradisional kanker kelenjar getah bening obat tradisional kista payudara saat hamil muda obat tradisional miom ampuh obesitas pengobatan abses anus pengobatan kista payudara saat hamil pengobatan sakit jantung alami dan tanpa efek samping penyabab infeksi telinga pada anak review saat hamil terdapat benjolan di payudara solusi atasi penyakit kencing manis kering dan basah tanda tanda sakit jantung yang bisa menyerang anda tetap sehat tips tips atasi penyakit kencing manis kering dengan aman tips menyembuhkan tubuh sehat

Sponsor

Kesehatan

Blog Archive