Gejala Pencegahan dan Pengobatan Penyakit Asma| Jika anda penderita penyakit asma maka anda pasti merasakan betapa menyiksany penyakit ini, kenapa dikatakan menyiksa karena penyakit ini secara langsung dapat mengganggu aktivitas anda sehari-hari. Penyakit asma dapat kambuh kapan saja dan dimana saja tanpa mngenal waktu dan tempat atau sedang apa anda. Berikut ini akan dijelaskan secara detail tentang Penyakit asma.
Pengertian Penyakit Asma
Secra global penyakit asam dapat diartikan sebagai gangguan pernapasan yang menyerang paru-paru. Kata asma sendiri berasal dari bahasa yunani yang berarti sulit untuk bernafas, pnderita penyakit asam dapat sembuh dengan sendirinya tanpa bantuan obat-obatan.
Penyebab Penyakit Asma
Penyakit asma menyebabkan penderitanya akan kesulitan untuk bernapas, hal ini terjadi akibat adanya pembuluh darah yang menyempit sehingga asupan oksigen menjadi terganggu atau kurang. Beberapa penelitian mengatakan bahwa penyakit asma sendiri terjadi akibat faktor genetik dan faktor lingkungan. Penyebab yang berasal dari lngkungan bisa terjadi oleh adnya paparan asap rokok dan polusi udara yang pada masa saat ini sudah tidak dapat dihindarkan lagi, sedangkan untuk faktor genetik adalah jika pada salah satu keluarga ada yang memiliki penyakit asma maka anda akan memiliki gen yang tidak menutup kemungkinan jika anda juga dapat menderita penyakit ini.
Penyakit asma menyebabkan penderitanya akan kesulitan untuk bernapas, hal ini terjadi akibat adanya pembuluh darah yang menyempit sehingga asupan oksigen menjadi terganggu atau kurang. Beberapa penelitian mengatakan bahwa penyakit asma sendiri terjadi akibat faktor genetik dan faktor lingkungan. Penyebab yang berasal dari lngkungan bisa terjadi oleh adnya paparan asap rokok dan polusi udara yang pada masa saat ini sudah tidak dapat dihindarkan lagi, sedangkan untuk faktor genetik adalah jika pada salah satu keluarga ada yang memiliki penyakit asma maka anda akan memiliki gen yang tidak menutup kemungkinan jika anda juga dapat menderita penyakit ini.
Tanda dan Gejala Penyakit Asma
Penderita penyakt asma akan merasakan perasaan berat ketika akan bernapas, hal ini dikarenakan kurangnya suplai oksigen, selain itu penderita akan merasakan berat pada dadanya ketika bernapas dan batuk. Gejala penyakit asma biasanya akan timbul pada pagi atau malam hari dan jika penderitanya terpapar oleh adanya faktor pencetus penyakit asma.
Penderita penyakt asma akan merasakan perasaan berat ketika akan bernapas, hal ini dikarenakan kurangnya suplai oksigen, selain itu penderita akan merasakan berat pada dadanya ketika bernapas dan batuk. Gejala penyakit asma biasanya akan timbul pada pagi atau malam hari dan jika penderitanya terpapar oleh adanya faktor pencetus penyakit asma.
Pencegahan Penyakit Asma
Penyakit asma ini dapat dicegah dengan menghindari faktir pencetusnya seperti menghindari paparan asap roko dan polusi udara, udara yang segar sangatlah dibutuhkan oleh orang dengan penyakit asma. Selain itu penderita asma juga perlu mengatur pola hidup seperti dengan mengkonsumsi makanan yang bergizi dan berolahraga.
Pengobatan Penyakit Asma
Meskipun telah dikatakan diatas bahwa penyakit asma dapat sembuh sendiri tanpa perlu menggunakan obat. Cara pertama yang bisa diterapkan pada penderita asma adalah dengan memberikan bantuan pernapasan seperti penggunaan Oksigen atau Spray asthma. Sedangkan untuk obat yang bisa digunakan untuk penderita asma ada dua jenis yakni obat pelega napas cepat dan obat pengendali jangka panjang. Contoh obat yang bisa dihirup oleh penderita asma adalah sejenis Epinefrin.
0 comments:
Post a Comment