Tuesday, 12 January 2010

Struktur Usus Halus

Usus halus atau usus kecil adalah bagian dari saluran pencernaan yang terletak di antara lambung dan usus besar. Usus halus terdiri dari tiga bagian yaitu usus dua belas jari (duodenum), usus kosong (jejunum), dan usus penyerapan (ileum). Pada usus dua belas jari terdapat dua muara saluran yaitu dari pankreas dan kantung empedu.



Usus halus terdiri dari :

  • Usus dua belas jari atau duodenum adalah bagian dari usus haluslambung dan menghubungkannya ke usus kosong (jejunum). Bagian usus dua belas jari merupakan bagian terpendek dari usus halus.Fungsi adalah yang terletak setelah Usus dua belas jari untuk menyalurkan makanan ke usus halus. Secara histologis, terdapat kelenjar Brunner yang menghasilkan lendir. Dinding usus dua belas jari tersusun atas lapisan-lapisan sel yang sangat tipis yang membentuk mukosa otot.
  • Usus kosong atau jejunum adalah bagian kedua dari usus halus, di antara usus dua belas jari (duodenum) dan usus penyerapan (ileum). Pada manusia dewasa, panjang seluruh usus halus antara 2-8 meter, 1-2 meter adalah bagian usus kosong. Usus kosong dan usus penyerapan digantungkan dalam tubuh dengan mesenterium.Permukaan dalam usus kosong berupa membran mukus dan terdapat jonjot usus (vili), yang memperluas permukaan dari usus, sehingga makanan dapat terserap sempurna.




Penyakit Usus Halus

Salah satu penyakit yang dapat terjadi di usus halus adalah kanker usus atau disebut juga limfoma.Limfoma, kanker yang tumbuh pada bagian tengah usus halus (jejunum) atau bagian bawah usus halus (ileum).
Limfoma bisa menyebabkan bagian usus menjadi kaku dan memanjang.Namun kanker ini lebih sering ditemukan pada penderita penyakit seliak.Gejala yang terjadi pada penderita limfoma adalah Sakit atau kram di tengah perut, terdapat sebuah benjolan di perut ,Darah pada tinja ,Anemia serta demam. Cara pengobatan penyakit ini masih sama seperti kanker lainnya yaitu dengan kemoterapi.




Selain limfoma penyakit pada usus halus juga disebut tumor karsinoid.Tumor karsinoid biasanya berasal dari sel-sel pembentuk hormon yang melapisi usus halus (sel-sel enteroendokrin) atau sel-sel lainnya pada saluran pencernaan,
Sebagian besar penderita memiliki gejala yang menyerupai kanker usus, terutama nyeri perut dan perubahan dalam kebiasaan buang air besar sebagai akibat dari adanya penyumbatan. Usus halus, terutama ileum, adalah bagian yang paling sering terkena tumor karsinoid.
Tumor bisa menyebabkan penyumbatan dan perdarahan ke dalam usus, yang bisa menimbulkan gejala berupa darah dalam tinja, nyeri kram perut, perut menggelembung dan muntah.
Tumor karsinoid bisa mengeluarkan hormon yang menyebabkan diare dan kemerahan di kulit.




Soal:
1.Lipase adlah enzim yang berfungsi..
-mencerna laktosa dalam susu.
-memecah molekul maltosa menjadi molekul glukosa.
-mencerna lemak jadi gliserol.
-mencernakan protein menjadi pepton.



2.Perhatikan gambar !
Berdasarkan gambar yang ditunjuk label X adalah …. .
a. Lambung, berfungsi menampung sementara makanan dan
memberikan reaksi asam
b. Duodenum, berfungsi untuk proses enzimatis dan penyerapan
c. Kantong empedu, berfungsi menyimpan cairan empedu untuk
mengemulsi lemak
d. Pankreas, berfungsi mengeluarkan tripsin untuk mengubah protein menjadi asam
amino
e. Hati, berfungsi menyimpan kelebihan gula menjadi glukogen

3.Diketahui jenis cacing di bawah ini:

1. Taena solium 4. Lumbricus trestris

2. Fasciola hepatika 5. Anchilostoma duodenale

3. Ascaris lumbricoides 6. Clonorchis sinensis

Kelompok cacing yang bersifat parasit pada usus halus manusia adalah ........

A. 1-2-3

B. 1-3-4

C. 1-3-5

D. 2-3-5

E. 2-4-6




Daftar Pustaka :

id.wikipedia.org/wiki/Usus_halus

http://www.indonesiaindonesia.com/f/10703-kanker-usus-halus/

http://medicastore.com/penyakit/767/Karsinoid.html

http://en.wikipedia.org/wiki/Small_intestine_cancer

Sanjaya, Yayan.2009. Buku Saku Biologi SMA 1 , 2 & 3. Jakarta: Kawan Pustaka






Related Posts:

  • Tips mencegah kankerPenyakit kanker merupakan salah satu penyakit yang sangat mengerikan dan perlu diwaspadai karena jika seseorang terkena kanker dan terlambat ditangani dapat mengakibatkan kematian, namun seperti yang dilansir oleh American Ca… Read More
  • 7 gangguan pencernaan karena stres Stres merupakan hal yang sering terjadi bagi setiap manusia semua dikarenakan berbagai hal dan keadaan sehingga mempengaruhi kesehatan seseorang, namun jika stres masih tergolong ringan maka mudah untuk melepaskannya namun ji… Read More
  • Tips Tetap Sehat dan Segar Saat PuasaTips Tetap Sehat dan Segar Saat PuasaInfo Kesehatan | Tak terasa Bulan Ramadhan telah dating kembali, tidak jarang dari kita melihat suasana bulan puasa ini familiar dengan pemandangan orang-orang yang kurang bersemangat… Read More
  • Perlindungan Asuransi Kesehatan Dengan Unit Link Commonwealth LifePerlindungan Asuransi Kesehatan Dengan Unit Link Commonwealth LifePerlindungan Asuransi Kesehatan Dengan Unit Link Commonwealth Life - Perusahaan mulai melayani Nasabah sejak tahun 1992 dengan nama PT Asuransi Jiwa Sedaya. Na… Read More
  • Batas konsumsi Gula, Garam dan Lemak yang aman perharinya Gula, garam dan Lemak. Dengan berkembangnya kemajuan teknologi pangan instan di dunia membuat banyak bermunculan produk-produk makanan yang seringkali jauh dari sehat karena beberapa produk makanan kini kadang tidak lagi mem… Read More

0 comments:

Post a Comment

Buah & Sayuran

Categories

100% Terbukti Paling Ampuh Sembuhkan Kanker Lambung Secara Alami Sampai Tuntas Alternatif Alzheimer Ambeien Aneka Ramuan Artikel Bau Badan Bau Mulut Bawang Putih Begadang Berita Biologi Buah-Buahan Cacingan Cara dan tips Depresi Detoks Diabetes Diabetes melitus Diare Diet Digestive System Fisika Flu Gagal Ginjal Gangguan Atau Penyakit Gaya Hidup Health Sense Herbal Hidup Sehat Hipertensi IPA Ibu dan Anak Info Kesehatan Jantung Jerawat Kandungan Kanker Kanker Payudara Kecantikan Kehamilan Kelompok I (Proses Pencernaan di Lambung Usus dan Anus) Kelompok III (Proses Pencernaan Protein dan Karbohidrat) Kencing Manis Kesehatan Jantung Kesehatan Kulit Kesehatan Tubuh Kesehatan Wanita Ketombe Khasiat Tanaman Kulit Lemak Lemak Trans Lembur Lidah Maag Makanan Makanan & Minuman Makanan Sehat Manfaat Buah Obat Alami Obat Demam Rematik Obat Gondok Obat Kanker Lambung Olahraga Osteoporosis Otak Pengobatan Penuaan Penyakit Penyakit Akibat Kerja Penyakit Dalam Penyakit Kulit Penyakit Payudara Penyakit asam urat Penyakit maag Penyakit tipes Penyerapan Pernafasan Pola Hidup Sehat Proetein Psikologi Qnc jelly gamat Ragam Penyakit Rambut Rematik Sariawan Seksologi Sinusitis Sistem Pencernaan pada Ruminansia Stroke Susu TBC Tahi Lalat Tanaman Obat Tanya Jawab Telur Terbukti Paling Ampuh Mampu Sembuhkan Penyakit Gondok / Struma / Pembesaran Kelenjar Tiroid Secara Alami Terbukti Paling Ampuh Sembuhkan Demam Rematik Secara Alami Tidur Tipes Tips Kecantikan Tips Kesehatan Tips Sehat Tips makanan sehat Tips! Tradisonal Umum Varises Vitamin Wanita anak anemia cara mencegah miom cara mencegah penyakit uci uci cara mengatasi abses anus cara mengatasi ginjal cara mengatasi ginjal bengkak sebelah kanan cara mengatasi infeksi telinga yang aman cara mengatasi kista saat hamil cara menghilangkan penyakit miom dengan aman dan tanpa operasi cara mengobati ginjal bengkak kanan dan kiri alami cara mengobati penyakit ginjal cara menyembuhkan penyakit ginjal cara menyembuhkan abses anus cara menyembuhkan infeksi telinga ampuh cara order qnc cara pemesanan qnc gaya hidup sehat gejala gejala penyakit infeksi telinga yang harus di waspadai gejala penyakit jantung yang harus di waspadai gigi kesehatan kesehatan anak kimia konsultasi penyakit uci uci kulit-kecantikan lain-lain musim hujan obat abses anus tanpa operasi obat alami kanker kelenjar getah bening obat alami kista payudara saat hamil obat alami penyakit miom obat diabetes kering obat ginjal bengkak sebelah kanan alami obat herbal abses anus obat herbal kanker kelenjar getah bening alami obat herbal tbc anak obat kanker kelenjar getah bening tanpa operasi obat pneyakit ginjal obat tbc anak alami obat tbc anak balita obat tbc anak menahun obat tbc anak menular obat tbc anak yang aman obat tbc buat anak obat tbc kelenjar anak obat tradisional ginjal bengkak sebelah kanan obat tradisional kanker kelenjar getah bening obat tradisional kista payudara saat hamil muda obat tradisional miom ampuh obesitas pengobatan abses anus pengobatan kista payudara saat hamil pengobatan sakit jantung alami dan tanpa efek samping penyabab infeksi telinga pada anak review saat hamil terdapat benjolan di payudara solusi atasi penyakit kencing manis kering dan basah tanda tanda sakit jantung yang bisa menyerang anda tetap sehat tips tips atasi penyakit kencing manis kering dengan aman tips menyembuhkan tubuh sehat

Sponsor

Kesehatan

Blog Archive